Mesin Traktor Tangan / Hand Tractor Model FTL1000PDE
Mesin traktor tangan atau hand tractor model FTL1000PDE merupakan salah satu produk Mesin bajak mini. Produk traktor tangan dari Firman Indonesia bisa digunakan untuk membajak di ladang kering dan ladang basah atau persawahan.
Keunggulan mesin hand tractor FTL1000PDE yang dapat mengolah sawah tanpa harus melakukan proses singkal dan juga gelebeg Sehingga dapat memangkas waktu kerja hingga 2 kali lipat lebih cepat.
Dalam satu paket pembelian, FTL1000PDE ini dilengkapi baterai jump starter 12 Volt dengan arus 300 – 800 Ampere yang digunakan untuk menggerakan motor starter. Baterai ini juga dapat digunakan sebagai power bank smartphone dengan arus 1 dan 2.4 ampere 5 Volt.
Spesifikasi Hand Traktor Model FTL1000PDE :
- Type : FTL1000 PDE
- Daya : 8 HP/ 2600 Rpm
- Metode Penyalaan : Manual/Elektrik Starter
- Type Engine : R-180 (Silinder Tunggal, Pendingin Radiator)
- Kedalaman Kerja : 300 mm
- Lebar Kerja : 800 mm
- Model Pengendaraan : Walking Type/Type Jalan
- Transmisi : 2,1,0,1
- Bahan bakar : Solar
- kapasitas oli gardan : 7 Liter.
Harga Rp. 38.000.000,-